Lebih memilih mana ketinggalan dompet atau ketinggalan hp? Saat sekarang ini pasti banyak yang jawab lebih milih ketinggalan dompet kan. Ini menunjukkan betapa pentingnya gadget seperti android di jaman sekarang. Hal ini dikarenakan fungsi hp saat ini tidak hanya untuk komunikasi tetapi juga mencari informasi dan bertransaksi. Lalu bagaimana jika android tiba-tiba hilang? Adakah cara menemukan hp android hilang dengan mudah?
Sekarang tidak perlu khawatir, panik apalagi frustasi jika kehilangan android. Sebab ada beberapa cara menemukan hp android hilang dengan sangat mudah. Adanya teknologi saat ini memudahkan seseorang untuk mengetahui keberadaan hp yang hilang. Berikut ini adalah beberapa cara menemukan hp android yang hilang:
Salah satu cara menemukan hp android yang hilang dengan mudah adalah dengan menggunakan email. Cara ini mudah dan simpel, tetapi jarang diketahui banyak orang. Cara ini dapat bekerja jika GPS pada hp android yang hilang dalam kondisi aktif. Berikut ini langkah-langkahnya:
Pada hp android saat ini pasti sudah dibekali dengan aplikasi google maps. Selain sebagai petunjuk arah, google maps juga dapat menolong hp yang hilang. Cara yang satu ini mudah, tetapi jarang diketahui orang-orang. Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
Selanjutnya aplikasi yang wajib dimiliki oleh pengguna android adalah find my device. Aplikasi dari google ini sangat efisien. Hanya dengan satu akun dapat digunakan untuk beberapa perangkat sekaligus. Buka dan jalankan find my device melalui browser, maka aplikasi akan mencari dimana lokasi android tersebut. Berdasarkan laman di support google ini akan bekerja jika:
Aplikasi ini sudah disediakan oleh google dan gratis. Software satu ini berfungsi untuk mengetahui keberadaan hp android yang hilang. Langkah-langkah yang dapat seseorang lakukan yaitu dengan menggunakan laptop atau hp orang lain untuk login ADM dan masuk ke akun google pribadi. Setelah itu seseorang dapat mengetahui hp android yang terhubung ke alamat email yang sudah dimasukkan.
Jika menggunakan hp Samsung, ini bisa menjadi keuntungan sendiri. Layanan keamanan yang dimiliki oleh Samsung bernama Find My Mobile, berguna untuk melacak hp Samsung yang hilang. Jadi, seseorang dapat melacak hp samsung yang hilang dengan hp samsung lainnya. Bagaimana caranya? Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan:
Itulah 5 cara menemukan hp android hilang dengan mudah dan gak ribet. Jika hp android yang dimiliki hilang atau dicuri, tidak perlu khawatir lagi. Meskipun sudah banyak cara, penting juga untuk tetap harus berhati-hati dan selalu waspada.
Baca Juga : 6 Aplikasi Mengubah Word Ke Pdf Gratis
Mencari rekomendasi tempat wisata bogor dekat stasiun? ulasan ini akan memberikan bocorannya untuk Anda! Bogor,…
Bermain game domino tidak lengkap rasanya jika tidak mengalami kemenangan. Ada beberapa rumus yang biasanya…
Sudah paham cara membuat semen? Jika belum, maka Anda berada di tempat yang tepat! Semen…
Sebenarnya, berapa biaya perawatan kolam renang? Hm, kolam renang merupakan sebuah konstruksi yang membutuhkan biaya…
Dalam setiap permainan umumnya setiap orang ingin mendapatkan jackpot dalam jumlah maksimal. Tapi masih banyak…
Melakukan aktivitas tertentu di luar rumah, tentu menjadi akan menjadi momen yang berharga. Misalnya seperti…